Memancing merupakan kegiatan yang digemari oleh semua kalangan. Dari orang yang hidup di Desa hingga perkotaan banyak yang memiliki hobi memancing. Sehingga, keberadaan toko alat pancing cukup besar peminatnya.
Berikut ini ada 5 rekomendasi toko yang menjual perlengkapan pancing di Surabaya. Kamu bisa membeli langsung ke toko atau pesan secara online.
