Tak akan habis rasanya jika kita berbicara tentang tempat wisata di Malang Raya. Selain terkenal dengan Jatim Park dan Jodipan, Malang juga menyimpan banyak wisata alam yang gak kalah menariknya. Salah satunya adalah Waduk Dempok Malang. Waduk Dempok Malang menawarkan eloknya pemandangan senja dan lezatnya kulineran.
Berikut 5 alasan mengapa para pencinta wajib datang ke Bendungan Dempok Malang. Simak, yuk!
