10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipa

#TeamHER atau TeamDuaLipa nih?

Ajang penghargaan musik terbesar di belantika musik dunia, Grammy Awards 2019, akan segera digelar akhir pekan ini. Sedikit flashback saat nominasi diumumkan, nama H.E.R dan Dua Lipa sangat mencuri perhatian. Dua musisi muda yang paling bersinar di 2018 tersebut kembali bertarung dalam ajang penghargaan bergengsi, kali ini untuk kategori Best New Artist. 

Sama-sama kuat untuk membawa pulang piala Grammy, kita intip dulu yuk perbedaan keduanya saat sedang menghibur penggemar.

1. Sunglasss adalah ciri khas yang tak pernah ketinggalan di setiap penampilan H.E.R

10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipainstagram.com/hermusicofficial

2. Sama halnya dengan Dua Lipa yang senantiasa identik dengan dress bling-blingnya

10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipainstagram.com/dualipa

3. Warna netral seperti hitam dan putih sangat sesuai dengan nuansa lagu musisi asal Vallejo, California itu

10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipainstagram.com/hermusicofficial

4. Mengusung genre Pop-R&B, warna ngejreng membuat penampilan perempuan 23 tahun ini makin memikat

10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipainstagram.com/dualipa

5. Kesan boyish style pantas disabet oleh pelantun "Best Part". Gayanya selalu swag abis!

10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipainstagram.com/hermusicofficial

Baca Juga: BTS Masuk Nominasi Grammy Awards 2019, Mimpi Suga jadi Nyata!

6. Berbeda dengan H.E.R, nampaknya kekasih Carew ini terlihat manis dengan pilihan desain mini dress

10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipainstagram.com/dualipa

7. Dengan lagu-lagu contemporary R&B, wanita 21 tahun ini kerap menenteng gitar atau acapella-an saat performance

10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipainstagram.com/hermusicofficial

8. Berbeda, dua Lipa terkadang memboyong dancers untuk semakin memeriahkan panggung

10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipainstagram.com/dualipa

9. Untuk duet, keduanya juga gak kalah kece, H.E.R menggaet Daniel Caesar

10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipainstagram.com/hermusicofficial

10. Sang pelantun "IDGAF" kerap tampil bersama pianis sekaligus produser musik KaiKai

10 Beda Gaya Panggung H.E.R Vs Dua Lipainstagram.com/dualipa

Karakter yang kuat dan penuh totalitas dari setiap penampilan merupakan kesamaan yang membuat dua wanita berbakat ini pantas untuk masuk nominasi Grammy 2019. Wah, kira-kira siapa yang akan jadi pemenangnya? Kamu tim Dua Lipa atau H.E.R nih?

Baca Juga: Selain BTS, 10 Fakta Falu Musisi Asia yang Masuk Nominasi Grammy 2019

Topik:

  • Edwin Fajerial

Berita Terkini Lainnya